Nafakhatin Nur - Jejak Rasa dan Pikiran

Nyanyian Jiwa

oleh : Nafakhatin Nur

Biarkan aku terus berputar, menari

Mengikuti irama dunia,

Kadang suka kadang duka,

Dengan tangan tetap menadah,

Mengharap cinta tanpa resah,

Karena rinduku tak kenal lelah ;

Allahumma shalli 'ala sayyidina

Muhammad..




Silahkan berkomentar

Post a Comment